Alasan Memilih Batu Alam untuk Desain Kamar Mandi
Kamar mandi adalah ruangan terpenting di rumah. Salah satu material yang dapat diganakan pada kamar mandi adalah batu alam. Penerapan batu alam pada kamar mandi akan membuat suasana nyaman dan alami. Material batu alam dapat dipadukan dengan firnitur modern membuat kamar mandi menjadi nyaman dan elegan. Tapi, sebelum membuat desain kamar mandi batu alam, ada beberapa hal yang perlu dipertimbangkan demi kenyamanan dan fungsi kamar mandi yang maksimal.
Berikut ini kelebihan dan kekurangan kamar mandi batu alam yang penting untuk diketahui.
1. Penggunaan batu alam pada kamar mandi menambah kesan eksklusif dan estetik.
2. Harga batu alam terjangkau sehingga menjadikannya sebagai bahan bangunan favorit banyak orang.
3. Setiap batu alam memiliki warna, tekstur, dan corak yang berbeda.
4. Memiliki nilai jual tinggi karena corak dan warnanya yang unik, membuat batu alam memiliki nilai jual yang tinggi.
5. Dingin saat dipijak Berjalan. Maksudnya batu alam yang diaplikasikan pada lantai kamar mandi, saat berjalan dengan kaki telanjang akan terasa dingain dan sejuk dikulit dan hal itu bisa menjadi pertimbangan bagi Anda yang tinggal di wilayah dataran tinggi harus mempertimbangkan hal ini, akan tetapi jika Anda tinggal di di wilayah yang memiliki udara panas menyengat, maka kamar mandi batu alam ini bisa jadi solusi tepat.
Batu alam yang biasanya digunakan di kamar mandi harus melalui proses tertentu agar berfungsi maksimal. Namun, jika kamar mandi Anda adalah tipe kamar mandi basah maka kaAnda harus berhati-hati. Hal ini dikarenakan batu alam sangat licin ketika diinjak dalam keadaan basah. Sehingga tidak disarankan untuk digunakan oleh lansia maupun anak-anak. Untuk membersihkan kamar mandi dengan lantai batu alam, tidak disarankan menggunakan detergen atau pun pembersih biasa karena hal itu akan merusak batu alam.
Sekian ulasan dari kami sampaikan. Semoga artikel ini dapat membantu. Pahami dan telitilah sebelum membeli batu alam. Kenali jenis batu alam yang akan digunakan dan fungsi dari batu alam tersebut sehingga penerapan batu alam tepat sesuai karakteristiknya. Jika Anda tertarik, kami dapat membantu Anda. Kami pun menyediakan jasa pemasangan batu alam. Informasi lebih jelas mengenai harga, proses pemesanan, dan pengiriman Anda dapat menghubungi Bpk. Gunawan.